Jumat, 17 Februari 2017

Rekomendasi Wisata Saat Musim Hujan Di Gunung Kidul

     Mengingat sekarang ini sedang musim penghujan sejak beberapa bulan yang lalu tetapi jangan menyurutkan langkah kita untuk beraktivitas seperti biasanya terutama aktivitas sehari-hari dalam hal bekerja atau berkarya bahkan dalam hal berrekreasi sekalipun bila memang waktu yang dimiliki adalah saat musim hujan ini saya sarankan bila bepergian berrekreasi ke daerah Gunung Kidul Yogyakarta dan sekitarnya agar berhati-hati mengingat jalanan saat basah bisa saja licin dan jarak pandang juga terbatas agar selalu waspada dan mempersiapkan safety serta segala perlengkapan lain yang dibutuhkan saat kegiatan tersebut.

     Obyek-obyek wisata alam yang dapat kita kunjungi saat musim hujan di Gunung Kidul diantaranya adalah wisata pantai dengan catatan tetap berhati-hati untuk wisata goa disarankan jangan apalagi sungai bawah tanah dan sungai lain yang setiap saat air bisa saja tiba-tiba datang akibat hujan deras diwilayah hulu misalnya.


     Selain persiapan safety juga kesehatan dan badan yang fit menjadi hal wajib yang harus dipersiapkan saat mau berpetualang dimusim hujan seperti sekarang ini karena dengan cuaca dingain seperti ini bisa saja mengganggu kesehatan kita dimanapun kita berada.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar